Suap Izin Terbang, KPK Butuh Waktu Telaah Bahan Laporan Menteri Jonan

oleh
oleh

bambang angkat tanganJakarta, beritaasatu.com – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengaku membutuhkan waktu untuk menelaah dan mempelajari bahan laporan dari Menteri Ignasius Jonan terkait dugaan suap dalam proses izin terbang.

“KPK sudah terima dokumen dari Menteri,” demikian disampaikan Wakil KPK Bambang Widjojanto, di Jakarta, Selasa (13/1).

Lebih lanjut, Bambang menuturkan, dokumen yang sudah diberikan Menhub akan dipelajari lebih lanjut. Pihaknya akan melakukan pemanggilan pada saksi-saksi. Dan bila diperlukan klarifikasi akan memintanya sebelum mengambil putusan

“Belum ada kesimpulan karena masih dipelajari dan bisa saja tidak ada suap yang antum maksudkan,” tandasnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.